Digital Marketing di Lampung
Di era modern ini meningkatnya pengguna internet di dunia mendorong dunia pemasaran lebih menyadari peran penting internet atau dunia online dalam menjual produk atau jasa. Seiring dengan perkembangan teknologi informasi dan ketertarikan masyarakat pada dunia online, pemakai sosial media yang semakin tumbuh besar, khususnya di Indonesia yang jumlah pemakai jejaring sosial no. 2 di dunia, menjadi perhatian dalam internet marketing atau pemasaran online di era digital marketing ini. Pengguna social media, seperti Facebook, Instagram, Path, Twitter di Indonesia semakin sadar akan eksistensi produk dan jasa yang dijual secara online melewati digital marketing.
Bagi para wirausaha atau Anda yang baru memulai bisnis perlu menyadari bahwa pentingnya pemasaran produk atau jasa secara online atau digital marketing akan lebih mudah diketahui oleh banyak orang dengan informasi yang begitu cepat tersebar di sosial media, website, iklan online atau bahkan video online. Inilah saatnya untuk meraih peluang besar dengan belajar digital marketing atau internet marketing dan berkomunitas untuk dapat selalu update tentang perkembangan pasar.
pendidikan yang kami berikan bukan pendidikan yang biasa tapi yang tertarget dan tertuju untuk menunjang masa depan para generasi muda di lampung
Materi yang kami berikan berbagai macam seperti
- menyajikan data analisis yang akurat
- menjadikan anda menjadi digital marketer di search enggine dan media sosial
- agloritma mesin pencari
- search engine optimalization
- sosial media optimalization
- iklan digital
pendidikan di kami meruntuk kepada standart dari kementrian pendidikan dan kebudayaan republik indonesia, sehingga lulusannya sudah banyak yang diterima kerja di berbagai macam instansi dan perusahaan di indonesia .lulusan kami sangat berfikir maju dalam digital technologi dan digitalmarketing
Kampus Digital Marketing di Lampung, mari bergabung dalam kelas digital marketing di ITech Course
masa depan cemerlang bukan datang dengan sendirinya , tapi akan datang dengan usaha dari diri sendiri, tak ada segalasesuati yang kita jalankan dengan sungguh sunguh dan terus menerus akan mengalami hasil yang menggembirakan
Indonesian Technology / ITech Course adalah Lembaga Pelatihan Komputer dan Bisnis yang berkonsentrasi mempersiapkan peserta didik untuk SIAP BEKERJA dengan KETERAMPILAN BERBASIS KOMPUTER. ITech Course memiliki gedung pendidikan 3 lantai yang diresmikan oleh Wali Kota Metro pada tanggal 13 Oktober 2016 lalu, sebagai wujud komitmen melaksanakan
KULIAH BERKUALITAS DAN SIAP KERJA
Kontak